Web Analytics

Rempah Manis Daging Sapi

Dipos pada October 13, 2021

Rempah Manis Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Rempah Manis Daging Sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rempah Manis Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rempah Manis Daging Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rempah Manis Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Rempah Manis Daging Sapi adalah 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Rempah Manis Daging Sapi diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rempah Manis Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rempah Manis Daging Sapi memakai 16 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mencoba membuat resep sederhana dari daging sapi dan saat bingung memberi nama suami suruh incip dan kluarlah dari mulutnya REMPAH MANIS DAGING SAPI dapet nilai ๐Ÿ’ฏ dia sukaa hehehe...... Biar rajin masak kali ya wkwkwk dan ini menjadi RESEP MINGGU KE 3 di golden batik apron challenge ๐Ÿคญ #PejuangGoldenBatikApron #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rempah Manis Daging Sapi:

  1. 250 gr daging sapi has dalam
  2. Bumbu halus:
  3. 1 buah tomat potong2
  4. 3 cabai rawit potong2
  5. 5 cabai merah besar potong2
  6. 8 siung bawang merah belah 2
  7. 4 siung bawang putih belah 2
  8. Bahan pelengkap:
  9. 1 sdt garam
  10. 1 sdm air asam jawa dr 2 mata asam
  11. 1 sdm gula merah
  12. 4 lembar daun jeruk remas
  13. 1 sdm minyak untuk menumis bumbu
  14. 1 sdt penyedap rasa sapi
  15. Bumbu rebusan:
  16. Air, Salam, daun jeruk, serai dan bawang putih

Langkah-langkah untuk membuat Rempah Manis Daging Sapi

1
Potong potong daging agar lebih mudah empuk rebus dengan bahan rebusan
Rempah Manis Daging Sapi - Step 1
Rempah Manis Daging Sapi - Step 1
2
Tumis bumbu halus, daun jeruk hingga harum masukkan garam, gula, air asam jawa, rebusan daging aduk rata
Rempah Manis Daging Sapi - Step 2
Rempah Manis Daging Sapi - Step 2
3
Masukkan gula, garam, penyedap rasa masak sampai air menyusut
4
Koreksi rasa dan keempukkan daging lalu angkat sajikan denga nasi hangat dan taburan bawang goreng selamat mencoba.
Rempah Manis Daging Sapi - Step 4
Rempah Manis Daging Sapi - Step 4
Rempah Manis Daging Sapi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Slice beef mercon ๐ŸŒถ๏ธ

Slice beef mercon ๐ŸŒถ๏ธ

Requesan dari keluarga yang suka nya pedesยฒ

2-3 orang
30menitan
POKCOY JAMUR DAGING SAPI tumis saus tiram

POKCOY JAMUR DAGING SAPI tumis saus tiram

Saya mau ikutan plesiran ke Depok buat menu makanan hari ini. Baru kali ini ikutan gabung, tapi seru juga menambah resep makanan baru. Saya pilih resep ini menyesuaikan dengan bahan yang ada, rasanya enak dan cara buatnya juga mudah. cooksnap dari Dapur Airin. #plesirankedepok #sayurpokcoy #belajarbarengcookpad #CookpadCommunity_Tangerang

Pho Bo Vietnamese Beef Noodle

Pho Bo Vietnamese Beef Noodle

Pertama liat di wa grup code @trixie_gayatri enak banget terus banyak yang cooksnap pas liat mba @mayadesymegawati ah jadi ngiler apalagi udah lama ga tulis tulis resep๐Ÿ˜ญ๐Ÿ˜ญ mager amaaat. Terimakasih segenap grup wa code akhirnya memberikanku motivasi ๐Ÿ˜†๐Ÿ˜† untuk menulis kembali. #cookpadcommunity_depok

6 orang
1 jam 30 menit
Brokoli Cah Daging Sapi

Brokoli Cah Daging Sapi

Masak yang gampang & cepat yuuk. Daging sapi dibumbui/marinate dari semalam, jadi besoknya tinggal iris2 bahan n lgs ditumis, gak sampe 1/2 jam beres . Resep dari @xanderskitchen yg diposting di ig, ditambahin jamur biar lbh maknyuzzz๐Ÿ˜Š. #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity

5 porsi
212. Beef Teriyaki

212. Beef Teriyaki

#TetepKenyangTanpaNasi #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia Source nurmareta ds

3 porsi
30 menit
68. Daging Sapi Lada Hitam

68. Daging Sapi Lada Hitam

Pokoknya kalian wajib coba resep ini ni๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜

Sambel Koyor Pete

Sambel Koyor Pete

#Cooksnap #MasakItuSaya #SlaluIstimemewa #SalamKompakSelalu #AnekaSambelNusantara #SambelKoyorPete #SambelKoyor #MakananNusantara #AR_Merdeka #CoockingCommunityClass_KreasiSambalNusantara #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Yogyakarta #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id Kreasi sambel di posbar Cooking Coomunity Class ( 3 C ) kali ini aku membuat sambel koyor ala2 jogjakarta yang bumbunya simpel dan cemplung2 aja takaran berdasarkan feeling. Pagi2 suami request minta di belikan koyor sapi atau tetelan sapi dibuat sambel sama pete wah alamat nih akan habiskan banyak nasi ๐Ÿคญ๐Ÿคญ secara suami suka banget sama pete di padukan ma sambel wah bayanginnya aja bikin ngiler๐Ÿ˜‹

Beef Bulgogi (Daging Sapi Lokal)

Beef Bulgogi (Daging Sapi Lokal)

Ternyata masih punya daging kurban di freezer! Cus diiris tipis2 a la daging shortplate, dimasak pakai saus instan Bulgogi deh. Yum!

Sop Tulang Sapi ๐Ÿ„

Sop Tulang Sapi ๐Ÿ„

Sajian hangat yg baik untuk pemulihan pasca sakit. Karena suami baru pulang dr rumah sakit, mesti makan makanan berkuah ditambah nasi lembek. Kebetulan masih ada stok daging kurban, ternyata ada tulang sapi, jdi ide nya lgsg muncul jadi sop yg segar nikmat ini.. Semoga kita semua selalu sehat #masaksetiapbagian #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito

Tumis Daging Sapi Sayur Rambu Lalu Lintas

Tumis Daging Sapi Sayur Rambu Lalu Lintas

Pas makan bareng doi di restoran, haaah ada pengunjung meja sebelah lagi ngobrolin menu masakan gitu dan denger sayur rambu lalu lintas. Aku bertanya" Sayur apaan itu baru denger dan unik namanya. Tanya ke temen dan kerabat ga ada yang tau ehhhh ga kepikiran ternyata temenku nyeletup bilang tuh sayur yg warnanya kayak rambu lalu lintas si paprika ehhh iya ya bener juga unik deh๐Ÿ˜‚๐Ÿ“๐Ÿ‹๐Ÿ So langsung ke supermarket beli paprika ehhh sayur rambu lalu lintas yak tiga warna donk merah, kuning, dan hijau trus ada stok daging sapi frezer sisa lebaran kemarin hihihhii Auto bikin masakan buat berjuang di #TiketGoldenBatikApron Semoga goal๐Ÿ˜Š #TiketGoldenBatikApron

5 orang
1 jam
Iga Sapi Bakar

Iga Sapi Bakar

Alhamdulillah, Golden Apron hadir lagi, tapi kali ini Golden Apron Batik. Rasanya penasaran banget deh dan tentunya jadi semangat baru lagi nih ditahun 2022. Semoga kami makin kreatif menyajikan hidangan enak untuk keluarga dan mensharing resep-resep kreatif untuk cookpaders ya...aamiin. Kali ini tergerak hati untuk memasak iga bakar. Kebetulan ini menu favourite keluargaku,seperti biasa buat sendiri aja. Lebih hemat dan higienis tentunya. #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Borneo #KulaEtamCocok

Rolade ala Hokben special sapi ayam udang

Rolade ala Hokben special sapi ayam udang

Anakku sukaaa banget sama rolade, caranya gampang bgt. yuk bikin!

4orang
1.5jam
Beef Bulgogi simple

Beef Bulgogi simple

Mau makan ala ala korea..bikin sendiri lebih hemat dan puas..saya pake bumbu instan Bulgogi merk Bamboe...yuk liat resepnya..

2-4 porsi
15 mnt
Soto daging sapi ala rumahan

Soto daging sapi ala rumahan

Pngen yg seger berkuah, krn gk ad daging ayam, pke daging sapi aja,

Sop jando koyor seger kayu manis obat maag

Sop jando koyor seger kayu manis obat maag

taukah kamu untuk sakit maag dan pencernaan lainnya kamu membutuhkan lemak baik untuk melapisi dinding agar dapat bekerja lebih baik? edisi ngabisin daging kurban

Beef teriyaki

Beef teriyaki

Singkat cerita, kangen sama yoshinoya tp ga ksampean krna di banjarmasin blm ad, jd lah ala2 ๐Ÿ˜ฌ๐Ÿ˜ฌ

2 orang
10 menit
Semur daging sapi

Semur daging sapi

Resep andalan dari Ibu, rasanya pas banget sama selera aku. Bumbu sederhana rasa istimewa... Ah.. jadi kangen kampung halaman..