Anda sedang mencari inspirasi resep Beef Black Pepper yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Beef Black Pepper yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Beef Black Pepper, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Beef Black Pepper enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Beef Black Pepper sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Beef Black Pepper memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Salah satu masakan simpel, tapi enak nih.... Masakan sejuta umat kayanya... 🤭🤭😅 Sering banget soalnya nemu di cafe atau resto. Saya suka daging yang benar-benar empuk dan agak lembut. Saya kurang suka daging yang masih ada tekstur alot-nya. Karena itu, daging saya potong kecil-kecil, agar bisa cepat matang. Salah satu opsi biar masak daging cepat, biasanya saya masak pakai panci presto. Setelah daging dicampur dengan semua bumbu, tambahkan air yang cukup, presto sekitar 5-10 menit (terhitung dari mulai keluar bunyi) sudah cukup untuk membuat daging dengan potongan kecil seperti ini jadi empuk. Setelah presto selesai dan panci didinginkan, keluarkan daging dan bumbu, kemudian masak di wajan sampai air menyusut dan bumbu meresap. #CookpadCommunity_Kalsel #IdeMasakku #Tapin #Rantau
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Beef Black Pepper:
- 150 gr Daging Sapi
- 1 bh Bawang Bombay
- 2 bh Cabe Merah Besar/Paprika merah
- 2 bh Cabe Hijau Besar/Paprika Hijau
- 1/2 bks Bumbu Lada Hitam Instant
- 1 sdm Kecap Manis
- 5 tts Maggy seasoning
- 1 sdm Kaldu bubuk (sesuaikan selera)
- Secukupnya Gula Merah
- SSecukupnya Gula Pasir
- Secukupnya Garam
- Secukupnya Air
- Secukupnya Minyak/margarin untuk menumis
Langkah-langkah untuk membuat Beef Black Pepper










